Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Tak Temukan Adanya Pelecehan Seksual oleh Steward kepada Bobotoh, Korban Diminta Lapor Polisi Saja

By Bagas Reza - Sabtu, 28 September 2024 | 16:00 WIB
Logo Persib Bandung.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Persib Bandung.

"Dugaan pelecehan verbal berdasarkan proses tag-landing dan cross-checking kesaksian dari saudara S dan para steward," ujarnya.

"Tim pencari fakta menemukan bahwa keterangan yang disampaikan saudari S yang diwakili oleh kakak kandung dan kuasa hukumnya, Arvio Pratama, bertolak belakang dengan keterangan yang Persib dapatkan dari steward yang bertugas di lapangan pada pertandingan Persib melawan Port FC di Stadion Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, pada tanggal 19 September 2024."

"Karenanya, Persib menganjurkan kedua belah pihak untuk melaporkan ke Kepolisian untuk dapat diselidiki dan kemudian diproses secara hukum oleh pihak yang berwenang."

Baca Juga: Hasil Investigasi Persib untuk Insiden Lorong Pasca-Kontra Port FC: Henhen Merangkul Bukan Menarik Paksa, Kakang Dihukum Pelatih

Aksi Bobotoh birukan tribun Persib Bandung.
Tribun Jabar
Aksi Bobotoh birukan tribun Persib Bandung.

Persib juga siap memberi sanksi kepada orang-orang internalnya yang terbukti melakukan pelanggaran apa pun, termasuk pelecehan seksual.

“Persib berkomitmen apabila ada bentuk atau tindakan pelanggaran yang dilakukan oleh karyawan, pemain, ofisial, atau panitia pelaksanaan termasuk setiap steward, kami akan segera untuk memberikan sanksi kepada bersangkutan,” kata Andang.

“Termasuk bila ada pihak yang merasa haknya sebagai warga negara dilanggar termasuk pelecehan dan penganiayaan. Persib tentunya akan mendukung pihak-pihak tersebut untuk melaporkannya kepada pihak kepolisian,” tambahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Starting Grid Moto2 Indonesia 2024 - Tantangan Mario Suryo Aji

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottingham Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X