Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kabar Terbaru soal Investigasi Wasit Kontroversial PON 2024, PSSI Gelar Sidang Terakhir

By Wila Wildayanti - Senin, 30 September 2024 | 16:20 WIB
Wasit Eko Agus Sugiharto (kedua kanan) memberikan kartu kuning kepada pesepak bola Sulawesi Tengah Ichansyah (ketiga kiri) saat melawan tim Aceh pada pertandingan babak 8 besar PON XXI Aceh-Sumut 2024 di Stadion H Dimurthala, Banda Aceh, Aceh, Sabtu (14/9/2024).
ANTARA FOTO
Wasit Eko Agus Sugiharto (kedua kanan) memberikan kartu kuning kepada pesepak bola Sulawesi Tengah Ichansyah (ketiga kiri) saat melawan tim Aceh pada pertandingan babak 8 besar PON XXI Aceh-Sumut 2024 di Stadion H Dimurthala, Banda Aceh, Aceh, Sabtu (14/9/2024).

Namun, untuk sidang terakhir bakal dilakukan pada Rabu (2/10/2024).

Saat itu diharapkan pula nantinya ada keputusan pasti terkait sanksi apa yang akan diberikan kepada sang pengadil kontroversial tersebut.

"Kemarin sudah ada sidang, kemudian Rabu semoga sidang terakhir," kata Yunus.

"Dan semoga malamnya sudah ada keputusan dan tidak berlarut-larut."

"Setelah sidang terakhir, semoga sudah ada keputusan," tuturnya.

Sementara itu, belum lama ini wasit cadangan di laga Aceh Vs Sulawesi Tengah PON 2024 lalu yakni Fadli Nurdiana diketahui memimimpin pertandingan Liga 2.

Baca Juga: Hasil Liga 2 - Wasit Kontroversial PON 2024 Ditugaskan Saat Diinvestigasi, Persipura Makin Terjerembab Usai Kalah dari Persela

Fadli diketahui memimpin pertandingan antara Persipura Jayapura Vs Persela Lamongan pada Rabu, 25 September 2024 lalu.

Munculnya wasit cadangan itu membuat banyak pihak menanyakan ketegasan PSSI karena mereka belum juga mengumumkan hasil investigasi terkait kontroversial tersebut.

Akan tetapi, wasit cadangan yang memimpin pertandingan perempat final PON 2024 antara Aceh Vs Sulawesi Tengah tersebut sudah bisa memimpin pertandingan Liga 2.

Terkait hal ini, PSSI sebelumnya mengaku kaget karena tidak tahu wasit tersebut ditugaskan.

Yunus Nusi bahkan mengaku arahan dari Ketua Umum PSSI Erick Thohir sudah jelas agar perangkat pertandingan yang masuk investigasi tidak ditugaskan sampai keputusan keluar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ikut Terjun Buru Anak Asuh Xabi Alonso, Barcelona Ciptakan El Clasico di Luar Lapangan dengan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X