Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Babak Belur, Erik ten Hag Masih Santai dan Tetap Sombongkan Trofi

By Beri Bagja - Kamis, 3 Oktober 2024 | 08:31 WIB
Erik ten Hag membawa Man United juara Piala FA usai kalahkan Man City pada final di Wembley (25/5/2024).
AFP
Erik ten Hag membawa Man United juara Piala FA usai kalahkan Man City pada final di Wembley (25/5/2024).

Mereka juga baru saja menciptakan kejutan besar di Liga Champions.

Gol tunggal Jhon Duran menekuk raksasa Jerman, Bayern Muenchen, yang memulai laga pertama lalu dengan menghancurkan Dinamo Zagreb 9-2.

Hasil buruk dalam dua pertandingan melawan rival bermutu tinggi diyakini bakal menyudahi kisah Ten Hag di Manchester.

Baca Juga: Bikin Ngilu, 4 Rekor Jelek Ini Bisa Jadi Alasan Man United Segera Pecat Erik ten Hag

Namun, Ten Hag kembali mencoba untuk meningkatkan nilai tawarnya agar dipertahankan klub.

Raihan gelar piala domestik dua musim terakhir kembali dia bangga-banggakan sebagai prestasi.

"Saya telah membuktikan dalam karier bahwa saya selalu menang," lanjutnya.

"Dalam enam tahun terakhir, saya memiliki delapan trofi."

"Kami akan membuat kesuksesan dari musim ini. Tak ada yang mudah, tapi ini tidak membuat saya panik."

"Kami dapat menyelesaikan masalah ini, tim ini bisa melakukannya," ucap dia lagi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : espnfc.co.uk, SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Man United Babak Belur, Erik ten Hag Masih Santai dan Tetap Sombongkan Trofi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114

TERPOPULER

Close Ads X