Tahun lalu, balapan GP Jepang diwarnai hujan. Bagnaia harus puas mengakhiri lomba di posisi kedua, di belakang Martin.
"Dibandingkan dengan Indonesia, cuaca dan kondisi treknya akan sangat berbeda," kata Nuvola Rossa alias sang Awan Merah.
"Selain itu ada potensi turunnya hujan, jadi penting untuk mempersiapkan diri dengan segala kondisi," tandasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu |
Sumber | : | GPOne.com, Ducati.com |
Komentar