Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Maarten Paes Sudah Berlatih Bareng FC Dallas Lagi 24 Jam Usai Cedera Pergelangan Tangan

By Bagas Reza - Sabtu, 5 Oktober 2024 | 08:40 WIB
Kiper timnas Indonesia, Maarten Paes, saat sedang menyanyikan lagu Indonesia Raya jelang bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper timnas Indonesia, Maarten Paes, saat sedang menyanyikan lagu Indonesia Raya jelang bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).

Pada malam itu Maarten Paes hanya hadir di Stadion dan sempat menyapa fans Indonesia, seperti terungkap di insta story @joshuajulio.

Terlihat tangan kanan Maarten Paes memakai wrist protector (pelindung pergelangan).

Namun Paes memastikan kondisi cederanya tidak terlalu parah.

Baca Juga: Terungkap Sudah Alasan Shin Tae-yong Panggil Hokky Caraka ke Timnas Indonesia

"Ligamen saya tidak terkilir jadi ini (kondisi yang) bagus," kata Maarten Paes.

"Saya mencobanya kemarin, saya berlatih tetapi tidak terlalu sakit," tambahnya.

Kini Maarten Paes telah kembali berlatih dengan FC Dallas, hal ini juga kabar baik untuk timnas Indonesia.

Maarten Paes menjadi salah satu dari 27 pemain yang dipanggil timnas Indonesia Oktober ini.

Dalam dua laga lawan Arab Saudi dan Australia, peran Paes sangat krusial dalam menahan dua tim papan atas Asia tersebut.

Pada laga lawan Bahrain dan China nanti, Maarten Paes tentu kemungkinan besar akan jadi pilihan utama lagi demi mencuri poin.


Editor : Bagas Reza
Sumber : Instagram
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X