Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Siaran Langsung Arctic Open 2024 - Jonatan, Anthony Ginting, dan Fajar/Rian Beraksi Lagi, Leo/Bagas dari Babak Kualifikasi

By Delia Mustikasari - Senin, 7 Oktober 2024 | 13:22 WIB
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, saat tampil pada semifinal China Open 2024
DOK PBSI
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, saat tampil pada semifinal China Open 2024

Persaingan dua pasang ganda putra Indonesia terjadi yang menghuni posisi delapan besar.

Dari sektor tunggal putri, Gregoria ingin membalikkan performanya setelah Olimpiade Paris 2024 dan sempat terganggu dengan masalah kesehatan.

"Saya masih tidak puas dengan performa pada China Open. Ada yang kurang. Yang harus saya persiapkan adalah fisik karena kemarin sempat sakit sehingga latihan fisik saya cukup bolong-bolong," kata Gregoria ditemui BolaSport.com di pelatnas Cipayung, Jakarta.

Baca Juga: Suhandinata Cup 2024 - Indonesia Rebut Piala Suhandinata Usai 5 Tahun, 1 Ganda Putri Jadi Sorotan

"Mungkin secara mental karena pada dua turnamen awal, saya masih merasa agak di bawah mentalnya. Mungkin karena pressure dapat medali. Jadi, masih cukup belum bisa mengatasi tekanan itu"

Sementara itu, Leo/Bagas akan memulai Arctic Open 2024 dari babak kualifikasi. Arctic Open 2024 akan menjadi ajang comeback bagi Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari setelah absen cukup lama karena Rinov terjangkit penyakit cacar air.

Siaran langsung Arctic Open 2024 dapat disaksilan melalui SPOTV, iNews, dan Vision+ mulai babak semifinal.

JADWAL SIARAN LANGSUNG ARCTIC OPEN 2024.

Selasa (8/10/2024)
Babak Kualifikasi: Mulai pukul 12.00 WIB
Babak 32 Besar: Mulai pukul 19.00 WIB

Rabu (9/10/2024)
Babak 32 Besar: Mulai pukul 12.00 WIB


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com, tournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Berharap Proses Naturalisasi Ole Romeny Segera Tuntas, Siap Debut Saat Timnas Indonesia Lawan Australia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X