Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tidak Minta Nasihat Paolo Maldini, Daniel Maldini Pernah Hampir Jadi Pemain Timnas Venezuela

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 9 Oktober 2024 | 05:40 WIB
Daniel Maldini dalam jumpa pers setelah pemanggilan pertama dirinya ke Timnas Italia pada Selasa (8/10/2024).
X.COM @AZZURRI
Daniel Maldini dalam jumpa pers setelah pemanggilan pertama dirinya ke Timnas Italia pada Selasa (8/10/2024).

"Yang penting saya tahu bahwa ayah merasa bahagia."

Maldini mengaku bahwa dia juga tidak meminta nasihat ayahnya soal cara melewati seorang bek.

Semasa aktif bermain, Paolo Maldini adalah seorang bek.

Dia sudah menghadapi banyak penyerang top sehingga pasti mengetahui trik-trik yang dipakai lawan untuk mencoba melewati dirinya.

"Saya tidak meminta nasihat dari ayah soal bagaimana cara mendribel bola melewati bek," ujar Maldini.

Menyebut Kaka sebagai pemain idolanya semasa kecil, Daniel Maldini juga menjawab pertanyaan soal posisi idealnya.

"Saya bahagia bermain di mana saja."

"Mungkin gelandang serang adalah peran ideal saya."

"Tetapi, saya juga bisa bermain sebagai winger atau second striker."

"Posisi-posisi itu tidak jauh berbeda," pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Tuttomercatoweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Belum Kapok Padahal Salah Terus, Media Inggris Kembali Ramal Timnas Indonesia Bakal Kalah dari Bahrain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X