Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Full Senyum, Tijjani Reijnders Ikut Beri Dukungan di Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 10 Oktober 2024 | 15:00 WIB
Gelandang Timnas Belanda, Tijjani Reijnders, mendukung Timnas Indonesia untuk lolos dari Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
X.COM/KNVB_AR
Gelandang Timnas Belanda, Tijjani Reijnders, mendukung Timnas Indonesia untuk lolos dari Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

"Ayo Garuda!" ucap Reijnders.

Tijjani sendiri diyakini bakal tampil membela Timnas Belanda untuk laga UEFA Nations League.

Pemain berdarah Maluku tersebut kembali masuk sebagai starter pilihan Ronald Koeman untuk dua laga UEFA Nations League menghadapi Hungaria (12/10/2024) dan Jerman (15/10/2024).

Adapun dukungan yang diberikan Tijjani tidak lepas pula dari keberadaan sang adik, Eliano Reijnders di Timnas Indonesia.

Berbeda dengan sang kakak, Eliano Reijnders memilih mantap menjadi Warga Negara Indonesia (WNI).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Oranje Indonesia (@oranje_indonesia)

Baca Juga: Lionel Messi Baik-baik Saja, Timnas Argentina Bisa Capai Batas Aman Lolos ke Piala Dunia 2026

Duel melawan Bahrain di Stadion Nasional Bahrain, Riffa, Kamis (10/10/2024) pukul 23.00 WIB diyakini bakal menjadi debut bagi Eliano berseragam Tim Merah Putih.

Pelatih Shin Tae-yong turut membawa serta Eliano sehingga ia berpeluang turun dalam laga kontra Bahrain malam nanti.

Pada pertandingan ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, baik Indonesia dan Bahrain sama-sama membidik kemenangan.

Tuan rumah Bahrain sebelumnya takluk 0-5 dari Jepang sehingga hanya mendapatkan 3 poin dari 2 pertandingan.

Sementara itu, Indonesia secara mengejutkan mampu mencuri 1 poin dari Arab Saudi dan Australia dari 2 laga sebelumnya.

Dengan bergabungnya Eliano dan Mees Hilgers, diharapkan kekuatan dan kualitas dari Skuad Garuda bakal meningkat untuk meladeni The Pearl Divers.

Kemenangan dan 3 poin sangat penting bagi Indonesia demi kelolosan di babak berikutnya di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Full Senyum, Tijjani Reijnders Ikut Beri Dukungan di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X