Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Jepang Ukir Sejarah Tanpa Cela, Timnas Indonesia Batal Jadi Runner-up

By Beri Bagja - Jumat, 11 Oktober 2024 | 05:00 WIB
Para pemain timnas Jepang merayakan gol ke gawang Arab Saudi pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Jeddah (10/10/2024).
AFP
Para pemain timnas Jepang merayakan gol ke gawang Arab Saudi pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Jeddah (10/10/2024).

Takumi Minamino dkk otomatis menjadi peserta dengan rapor terbaik di putaran ketiga.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Rekan Setim Calvin Verdonk Nyekor, Jepang Gebuk Arab Saudi

Di pihak lain, timnas Arab Saudi menelan kekalahan pertama pada fase ini.

Tim asuhan Roberto Mancini mengalami penurunan hasil setelah ditahan Indonesia 1-1 dan menekuk China 2-1.

Saudi kini berada di peringkat ketiga dengan raihan 4 poin.

Mereka disalip Australia dengan perbedaan selisih gol setelah Socceroos memetik kemenangan pertamanya atas China 3-1.

Sejatinya, kursi runner-up Grup C bisa saja diduduki timnas Indonesia jika tak ada gol balasan kontroversial dari Bahrain.

Aksi Mees Hilgers, Ragnar Oratmangoen dan Calvin Verdonk  saat laga Bahrain Vs Timnas Indonesia di Stadion Nasional Bahrain, Rifa, Bahrain pada Kamis (10/10/2024).
PSSI
Aksi Mees Hilgers, Ragnar Oratmangoen dan Calvin Verdonk saat laga Bahrain Vs Timnas Indonesia di Stadion Nasional Bahrain, Rifa, Bahrain pada Kamis (10/10/2024).

Bertanding di markas lawan, Sang Garuda memetik skor imbang 2-2.

Indonesia berada di ambang raihan tripon pertama setelah gol Ragnar Oratmangoen dan Rafael Struick membayar lesakan awal Mohamed Marhoon.


Editor : Beri Bagja
Sumber : The-AFC.com, sponichi.co.jp
REKOMENDASI HARI INI

Tahan Imbang Indonesia Lewat Gol Kontroversial, Instagram Bahrain Tak Berani Jujur soal Waktu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X