Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Peparnas 2024 - Sudah 18 Atlet Baru Dipantau NPC Indonesia untuk ASEAN Para Games Thailand 2025

By Ardhianto Wahyu - Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:40 WIB
Suasana perlombaan lari dari cabang para atletik di Peparnas Solo 2024. Lomba berlangsung di Stadion Sriwedari, Solo, Jawa Tengah, Oktober 2024.
NPC INDONESIA
Suasana perlombaan lari dari cabang para atletik di Peparnas Solo 2024. Lomba berlangsung di Stadion Sriwedari, Solo, Jawa Tengah, Oktober 2024.

BOLASPORT.COM - National Paralympic Committee (NPC) Indonesia memantau atlet-atlet baru yang muncul di Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) XVII Solo 2024.

Atlet-atlet yang masuk dalam radar NPC Indonesia dimaksimalkan untuk meraih prestasi di ASEAN Para Games (APG) Thailand 2025.

Ketua Bidang Pembinaan Prestasi NPC Indonesia, Sapta Kunta Purnama, mengatakan Peparnas 2024 digunakan untuk mencari atlet-atlet muda berkualitas.

Hal ini mengingat belum banyaknya kompetisi olahraga khusus disabilitas yang bisa dipakai sebagai barometer.

Sapta menyebut Peparnas 2024 digunakan sebagai persiapan jangka pendek untuk menghadapi APG Thailand 2025 dan jangka panjang menuju Paralimpiade Amerika Serikat 2028.

Dia membeberkan sebanyak 20 cabang olahraga (cabor) yang dipertandingkan di ajang Peparnas 2024 sudah disesuaikan dengan cabor yang akan dipertandingkan di APG 2025.

"Terkait dengan Peparnas, itu adalah ajang yang nanti kami gunakan untuk jangka pendek sebagai persiapan yang nanti APG di Thailand," kata Sapta dalam jumpa pers di Royal Surakarta Heritage, Kamis (10/10/2024).

Selama empat hari memantau penyelenggaraan Peparnas, NPC Indonesia telah memantau 16 atlet para atletik dan 2 atlet para panahan untuk bisa masuk pelatnas.

"Ini dari beberapa catatan-catatan nomor-nomor yang dipertandingkan kemarin, kita selalu di setiap venue itu ada yang memantau," papar Sapta.

Baca Juga: Peparnas 2024 - Kisah Bocah 12 Tahun Asal Papua Barat, Boccia Jadi Penolong, Terapi, hingga Obat Kesepian


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : NPC Indonesia
REKOMENDASI HARI INI

Ikut Terjun Buru Anak Asuh Xabi Alonso, Barcelona Ciptakan El Clasico di Luar Lapangan dengan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X