Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Incar Timnas Indonesia Jadi Momentum Kebangkitan, Mimpi ke Piala Dunia 2026 Belum Hilang

By Lukman Adhi Kurniawan - Jumat, 11 Oktober 2024 | 17:45 WIB
Suasana duel Australia vs China dalam lanjutan ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
AFC
Suasana duel Australia vs China dalam lanjutan ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

"Tujuan kami adalah finis empat besar di grup."

"Kemudian mencapai tahap berikutnya," kata Branko Ivankovic dilansir BolaSport.com dari Twitter ESPN Asia.

Baca Juga: Ranking FIFA Timnas Indonesia Usai Kemenangannya Dirampok, Bahrain Anjlok!

Pada tanggal 15 Oktober nanti, China akan menjamu timnas Indonesia.

Laga kedua tim nantinya akan digelar di Qingdao Youth Football Stadium.

Bagi China, laga tersebut jadi momentum tepat untuk mendapatkan hasil sempurna karena mereka bermain di depan suporter sendiri.

Dukungan tentu akan mengalir penuh selain itu mereka juga tidak membutuhkan waktu untuk adaptasi.

Di sisi lain, Indonesia datang dengan rekor belum terkalahkan dalam tiga laga terakhir.

Baca Juga: Kemenangan Timnas Indonesia Dirampok Bahrain, Erick Thohir Minta Lupakan dan Fokus Hadapi China

Pelatih berusia 70 tahun ini optimis timnya bisa mendapatkan hasil sempurna saat berhadapan dengan Indonesia.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Twitter
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Laga Uji Coba - Timnas Malaysia Gagal Menang Lawan Klub Bau Kencur Selandia Baru, Auckland FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X