Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Minim Salip-salipan Sampai Marc Marquez Bosan, Adik Valentino Rossi: Lebih Banyak Aksi di Posisi Belakang

By Ardhianto Wahyu - Selasa, 15 Oktober 2024 | 06:00 WIB
Para pembalap MotoGP saat keluar dari garis start pada balapan MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika, Lombok, NTB, Minggu, 29 September 2024
MOTOGP.COM
Para pembalap MotoGP saat keluar dari garis start pada balapan MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika, Lombok, NTB, Minggu, 29 September 2024

BOLASPORT.COM - Minimnya aksi salip menyalip dalam balapan terakhir MotoGP Jepang mengundang kritik dan bahkan dari jajaran pembalap sendiri.

Sebabnya, persaingan untuk posisi pertama sangat monoton.

Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo), selaku pemenang memimpin dari awal hingga akhir dalam balapan di Sirkuit Motegi, Motegi, Jepang, Minggu (6/10/2024).

Setelah jatuhnya Pedro Acosta (Red Bull GASGAS Tech3) yang menjadi penantang terkuat, tidak ada pembalap lain yang dapat benar-benar mendekat.

Pemandangan serupa telah berulang kali terjadi musim ini.

Sebut saja Jorge Martin (Prima Pramac) memenangi GP Indonesia, Marc Marquez (Gresini Racing) di GP Aragon, Bagnaia di GP Austria dan GP Belanda.

Polanya adalah siapa yang bisa lebih dahulu membuka jarak pada lap-lap awal, dialah yang akan keluar sebagai pemenang.

Butuh manuver yang sangat agresif seperti Enea Bastianini (Ducati Lenovo) terhadap Martin pada lap terakhir GP Emilia Romagna atau blunder seperti Martin di GP Jerman untuk hadirnya drama.

Sentilan tentang balapan yang membosankan keluar.

Baca Juga: Bos Dorna Respons Ungkapan Valentino Rossi yang Buka Luka Lama Terhadap Marc Marquez


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Minim Salip-salipan Sampai Marc Marquez Bosan, Adik Valentino Rossi: Lebih Banyak Aksi di Posisi Belakang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X