Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Debut Gemilang Anak Didik Sahabat Messi, Ukir Assist dan Langsung Dipuji Kapten Argentina

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 16 Oktober 2024 | 14:30 WIB
Pemain Como 1907, Nico Paz, melakoni debutnya bersama Timnas Argentina saat menghadapi Bolivia pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL.
JUAN MABROMATA / AFP
Pemain Como 1907, Nico Paz, melakoni debutnya bersama Timnas Argentina saat menghadapi Bolivia pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL.

Di balik kemenangan telak Argentina tersebut, salah satu penampil turut mencuri perhatian.

Pemain yang membela Como 1907, Nico Paz, mencatatkan debutnya membela Tim Tango.

Nico Paz dipanggil oleh Lionel Scaloni untuk pertama kalinya.

Paz turut bergabung bersama Lionel Messi dkk. seiring cedera yang menimpa Paulo Dybala dan Nicolas Gonzalez.

Pemain berusia 20 tahun tersebut diberikan kesempatan bermain kendati melalui bangku cadangan.

Baca Juga: Segini Gaji Thomas Tuchel sebagai Pelatih Timnas Inggris, Setara dengan Upah Terakhir Gareth Southgate

Paz masuk pada menit ke-73 menggantikan Lautaro.

Tak butuh waktu lama baginya untuk beraksi dan memberikan assist pertamanya bagi tim nasional.

Tiga belas menit usai masuk sebagai pengganti, Paz memberikan assist untuk gol ketiga Messi yang tercipta pada menit ke-86.

Paz menunjukkan kualitasnya dan koneksi yang apik dengan rekan setimnya di atas lapangan meskipun baru pertama kali bermain di timnas.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : TyCSports
REKOMENDASI HARI INI

Thomas Tuchel Dicaplok Timnas Inggris, Man United Tinggal Punya Zinedine Zidane sebagai Calon Pelatih Selevel

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X