Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea - Megawati Diakui, Media Ungkap Potensi Pemain Legenda Meradang Sebelum Pensiun karena Red Sparks

By Agung Kurniawan - Kamis, 17 Oktober 2024 | 20:30 WIB
Megawati Hangestri Pertiwi dan Yeum Hye-seon merayakan selebrasi saat Daejeon JungKwanJang Red Sparks menghadapi GS Caltex Seoul KIXX pada laga semifinal KOVO Cup 2024, Sabtu, 5 Oktober 2024
KOVO.CO.KR
Megawati Hangestri Pertiwi dan Yeum Hye-seon merayakan selebrasi saat Daejeon JungKwanJang Red Sparks menghadapi GS Caltex Seoul KIXX pada laga semifinal KOVO Cup 2024, Sabtu, 5 Oktober 2024

"Namun, jika didukung oleh pemain asing, jelas bahwa Pink Spiders adalah tim yang menakutkan," imbuhnya.

Salah satu media Korea Selatan, The JoonAng menilai Red Sparks akan menjadi batu sandungan bagi Kim untuk mengakhiri kariernya dengan manis.

Pasalnya, tim berjuluk Red Force itu sudah menunjukkan bukti mereka melalui Megawati dan Bukilic walau masih ada kelemahan yang perlu ditambal.

Daya dukung Red Sparks juga mumpuni di posisi middleblocker dengan Jeung Ho-young dan Park Eun-jin hingga sang kapten Yeum Hye-seon.

"Runner-up KOVO Cup 2024, Red Sparks juga dianggap sebagai penantang gelar juara," tulis The JoonAng.

"Mereka merekrut lagi Megawati yang aktif musim lalu dan Bukilic."

"Middle blocker tim nasional, Jeung Ho-young, Park Eun-jin dan Yeum Hye-seon akan mendukung mereka."

Baca Juga: Liga Voli Korea - Siasat Mantan Kapten yang Sudah Jadi Rival Red Sparks, Ganggu Misi Juara Megawati dkk

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Naver.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Spanyol Pekan Ini - Barcelona dan Real Madrid Pemanasan Lawan Tim Papan Tengah Sebelum Bentrok di El Clasico

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X