Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Denmark Open 2024 - Liang/Wang Hentikan Sensasi Kejutan Pemain Cadangan

By Nestri Y - Jumat, 18 Oktober 2024 | 18:54 WIB
Pasangan ganda putra China, Liang Wei Keng/Wang Chang, pada babak kedua China Open 2024 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, China, Kamis (19/9/2024),
STRINGER/AFP
Pasangan ganda putra China, Liang Wei Keng/Wang Chang, pada babak kedua China Open 2024 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, China, Kamis (19/9/2024),

 Pada gim kedua, wakil Thailand banyak eror.

Kesalahan demi kesalahan membuat Kedren/Puavaranukroh tertekan. Mereka tertinggal 4-11.

Dari sisi Liang/Wang, pasangan terbaik negeri Tirai Bambu ini makin di atas angin.

Wang menjadi motor serangan di laga ini. Sergapannya di depan net begitu cepat, sulit diimbangi Kedren, yang paling sering eror di laga ini.

Wakil Thailand sempat mengejar dari 6-12 kemudian menyamakan kedudukan 15-15.

 Kedren menjadi yang paling terlihat improve, kontrolnya saat berada di posisi belakang berhasil membuahkan pukulan yang tak terduga untuk Liang/Wang.

Pasangan Thailand comeback dan berhasil merebut gim kedua 21-18.

Tren comeback hampir kembali dilakukan wakil Thailand.

Dari tertinggal 0-6 lalu menyamakan kedudukan 9-9. Mereka selalu maun bagus ketika dalam keadaan tertinggal.

Namun setelah interval, Liang/Wang mempercepat tempo. Mereka tidak ingin mengulang kesalahan di gim kedua, tidak memberi peluang lawan berkembang hingga memimpin jauh 17-11 sebelum mengunci kemenangan dengan skor akhir 21-15, 18-21, 21-12.

Baca Juga: Denmark Open 2024 - Pelatih Minta Maaf karena Viktor Axelsen Dipaksa Tanding walau Sedang Sakit

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Dukungan Melimpah Hadir Untuk Munaslub Pordasi Pimpinan Aryo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X