Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil Denmark Open 2024 - 2 Tunggal Putri Indonesia Kepung 2 Unggulan Teratas, 3 Wakil Merah Putih Pijak Semifinal

By Nestri Y - Jumat, 18 Oktober 2024 | 23:22 WIB
Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, saat bertanding pada babak pertama Denmark Open 2024 di Jyske Bank Arena, Odense, Denmark, 16 Oktober 2024.
PBSI
Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, saat bertanding pada babak pertama Denmark Open 2024 di Jyske Bank Arena, Odense, Denmark, 16 Oktober 2024.

Kejutan yang sebenarnya terjadi pada apa yang dilakukan Putri KW.

Menghadapi wakil Singapura, Yeo Jia Min, yang sudah menaklukkan dua wakil Jepang, Akane Yamaguchi dan Tomoka Miyazaki, untuk pertama kalinya tak membuat Putri kehabisan ide serangan.

Yang ada, pemain 22 tahun itu malah sukses menunjukkan apa itu tekad pantang menyerah.

Putri KW sekali lagi menunjukkan upaya comeback luar biasa.

Bagaimana tidak, laga hari ini bak roller coaster karena dia sempat lambat panas, lalu berjuang mengejar hingga mendekat tetapi selalu awalnya gagal menikung.

Bahkan di gim ketiga, dia tertinggal samlai 5-13. 

Namun di situlah momen comeback epic Putri terjadi. Dia meraih 7 angka beruntun dan berbalik unggul sampai 19-14.

Sempat kembali dikejar 19-18, pukulan backhand netting ajaib Putri justru keluar saat tertekan. Dia menang dengan skor akhir 20-22, 21-11, 21-18.

Dengan kemenangan itu, maka dua tunggal putri Indonesia mengepung dua perwakilan unggulan teratas.

Sebab di semifinal nanti, Gregoria akan bersua dengan unggulan pertama sekaligus peraih emas Olimpiade Paris 2024, An Se-young (Korea Selatan).


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Como Masih Mepet Dasar Klasemen Liga Italia, Cesc Fabregas Tetap Dipercaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X