Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Jepang Akui Lawan Timnas Indonesia di SUGBK akan Sulit

By Wila Wildayanti - Minggu, 20 Oktober 2024 | 22:00 WIB
Hajime Moriyasu (kiri) waspadai Timnas Indonesia pada laga kelima Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Ia mewaspadai tim asuhan Shin Tae-yong karena Stadion GBK bakal dipenuhi suporter.
YOUTUBE AFC ASIAN CUP
Hajime Moriyasu (kiri) waspadai Timnas Indonesia pada laga kelima Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Ia mewaspadai tim asuhan Shin Tae-yong karena Stadion GBK bakal dipenuhi suporter.

Moriyasu mengaku sudah melihat pertandingan Timnas Indonesia.

Menurutnya, Timnas Indonesia selalu mendapat dukungan dari suporter yang luar biasa.

Bahkan ia menyinggung soal pertemuan Timnas U-19 Indonesia vs Jepang pada perempatan final Piala Asia U-19 2018 lalu.

Saat itu, tim asuhan Indra Sjafri memang menelan kekalahan 0-2 dari Jepang.

Namun, dalam laga tersebut Jepang U-19 baru bisa membobol gawang Timnas U-19 Indonesia pada menit ke-40 dan 70.

Membobol Timnas U-19 Indonesia tak mudah sat itu karena suporter yang hadir di Stadion GBK mencapai 60.154.

Baca Juga: Timnas Indonesia Wajib Waspada, Pelatih Jepang Sedang Eksperimen Taktik Baru

Dukungan untuk timnas kelompok usia saja bisa mencapai 60 ribu, tentu situasi ini dinilai tak akan mudah buat Jepang.

Hajime Moriyasu mengatakan bahwa laga melawan Timnas Indonesia akan sulit di Stadion GBK.

Hal ini karena dengan dukungan langsung dari puluhan ribu suporter yang hadir, tentu Jay Idzes dan kawan-kawan bakal berusaha keras memberikan penampilan terbaiknya.

Untuk itu, ia mewaspadai tim asuhan Shin Tae-yong ini.

“Melihat kualifikasi sebelumnya, dan kualifikasi U-20 beberapa waktu lalu, ada 60.000 hingga 80.000 orang yang hadir,” jelas Moriyasu.

“Ini (lawan Timnas Indoensia) akan menjadi pertandingan yang sangat sulit,” tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : nikkansports.com
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Liverpool Vs Chelsea - Duel Dua Tim Beda Misi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
9
17
4
Athletic Club
10
17
5
Villarreal
9
17
6
Real Betis
10
15
7
Osasuna
10
15
8
Mallorca
9
14
9
Rayo Vallecano
9
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Juventus
8
16
3
Inter
7
14
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
7
11
10
Roma
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X