Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Liverpool Cuma Biarkan Man City 2 Jam di Puncak, Chelsea Berada di Luar Empat Besar

By Raka Kisdiyatma Galih - Senin, 21 Oktober 2024 | 00:45 WIB
Liverpool kembali merebut puncak klasemen Liga Inggris dari Manchester City usai menang atas Chelsea.
TWITTER.COM/LFC
Liverpool kembali merebut puncak klasemen Liga Inggris dari Manchester City usai menang atas Chelsea.

Memanfaatkan umpan sepak pojok Phil Foden, Stones melakukan sundulan yang sukses menggetarkan jala gawang lawan.

Wasit sempat mengecek VAR sebelum mengesahkan gol tersebut.

Kemenangan ini sempat membuat Man City menggusur Liverpool dari puncak klasemen sementara dengan 20 poin.

Namun, Erling Haaland dkk. cuma sekitar 2 jam berada di puncak karena Liverpool mampu menumpas Chelsea.

Josko Gvardiol mencetak gol spektakuler dalam pertandingan Wolves vs Man City.
TWITTER.COM/EUROFOOTCOM
Josko Gvardiol mencetak gol spektakuler dalam pertandingan Wolves vs Man City.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Gulingkan Chelsea, Liverpool Pertahankan Puncak Klasemen

Bermain di Stadion Anfield, The Reds menang 2-1 atas Chelsea.

Liverpool sudah unggul 1-0 di babak pertama berkat gol penalti Mohamed Salah pada menit ke-29.

Chelsea sempat menyamakan skor di awal babak kedua, tepatnya pada menit ke-48, lewat aksi Nicolas Jackson.

Tiga menit berselang, sontekan Curtis Jones berhasil membawa Liverpool kembali unggul.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Premierleague.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Liverpool Cuma Biarkan Man City 2 Jam di Puncak, Chelsea Berada di Luar Empat Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
17
4
Athletic Club
10
17
5
Mallorca
10
17
6
Villarreal
9
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Juventus
8
16
3
Inter
7
14
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
7
11
10
Roma
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X