Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man City Cetak Gol Kemenangan Menit 95, Pep Guardiola Tak Biasa Menang ala Juergen Klopp

By Beri Bagja - Senin, 21 Oktober 2024 | 14:30 WIB
Pep Guardiola memeluk John Stones usai sang bek mencetak gol kemenangan Man City atas Wolverhampton pada duel Liga Inggris di Molineux (20/10/2024).
ADRIAN DENNIS/AFP
Pep Guardiola memeluk John Stones usai sang bek mencetak gol kemenangan Man City atas Wolverhampton pada duel Liga Inggris di Molineux (20/10/2024).

BOLASPORT.COM - Pep Guardiola merasakan kelegaan luar biasa setelah membawa Man City menang pada menit-menit akhir melawan Wolverhampton.

Sang juara bertahan melakoni pekan ke-8 Liga Inggris di markas Wolverhampton Wanderers dengan hasil mulus.

Duel tersebut mentas pada Minggu (20/10/2024) di kandang Si Serigala, Molineux.

Bermodalkan posisi bak kutub berlawanan di klasemen, Man City di atas kertas layak dijagokan untuk menang secara meyakinkan.

Faktanya tidak demikian karena Wolves justru unggul lebih dulu melalui gol kilat Jorgen Strand Larsen pada menit ke-7.

Namanya skuad kelas elite, The Citizens memiliki segudang cara untuk melepaskan diri dari jebakan.

Saat pemain-pemain serang mereka termasuk Erling Haaland sukses dimatikan, justru para defender yang menjadi pahlawan.

Josko Gvardiol mengawali misi comeback Man City dengan gol penyama skor pada menit ke-33.

Hingga tibalah momen John Stones mengunci tripoin Manchester Biru secara dramatis pada menit kelima injury time.

Bek timnas Inggris itu menanduk masuk umpan korner Phil Foden guna menyempurnakan kebangkitan City di ujung laga.


Editor : Beri Bagja
Sumber : BBC.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X