Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dikasih Jari Tengah Saat Kesakitan Lalu Nama Dicemarkan, Marco Bezzecchi Sindir Balik Maverick Vinales

By Ardhianto Wahyu - Selasa, 22 Oktober 2024 | 07:00 WIB
Maverick Vinales (kiri) dan Marco Bezzecchi (kanan) bersenggolan di tikungan pertama pada sprint MotoGP Australia di Sirkuit Phillip Island, Phillip Island, Australia, 19 Oktober 2024.
TANGKAPAN LAYAR X.COM @FOX_MOTORSPORT
Maverick Vinales (kiri) dan Marco Bezzecchi (kanan) bersenggolan di tikungan pertama pada sprint MotoGP Australia di Sirkuit Phillip Island, Phillip Island, Australia, 19 Oktober 2024.

"Dia memberi tahu saya bahwa tidak ada masalah dan hal terpenting adalah kami berdua baik-baik saja."

"Kemudian dia menjalani wawancara dan mengatakan hal-hal yang berbeda," imbuh murid Valentino Rossi.

Bagi Bezzecchi, yang terpenting adalah dia dan Vinales baik-baik saja.

"Terutama saya," tambah Bezzecchi menekankan.

Baik Vinales maupun Bezzecchi tidak mengalami retak tulang sehingga bisa mengikuti balapan keesokan harinya.

Sementara tentang insidennya, Bezzecchi mengklarifikasi bahwa dia bergerak ke kanan untuk kembali ke jalurnya.

Bezzecchi juga membeberkan dari sudut pandangnya, Vinales mengerem dua kali menuju tikungan.

Di pengereman pertama Bezzecchi masih meluncur dengan motornya sehingga terlambat untuk menghindar.

Perlu dicatat bahwa ada efek turbulensi dari aerodinamika yang mengurangi efektivitas pengereman dari motor Bezzecchi.

Steward pun mempertimbangkannya daam keputusan mereka sehingga dia hanya diberikan sekali long lap dan bukannya dua kali long lap.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : GPOne.com
REKOMENDASI HARI INI

Takut Bernasib seperti Arsenal, Arne Slot Enggan Jemawa meski Liverpool Kedinginan di Puncak Usai Unggul 8 Poin atas Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X