Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prediksi Timnas U-17 Indonesia Vs Kepulauan Mariana Utara, Waktunya Garuda Asia Asah Lini depan

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 24 Oktober 2024 | 19:15 WIB
Selebrasi gol Mathew Baker saat timnas U-17 Indonesia menang 1-0 atas tuan rumah Kuwait dalam laga perdana grup G Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 di Stadion Al Ahmadi, Kuwait pada Rabu (23/10/2024).
PSSI
Selebrasi gol Mathew Baker saat timnas U-17 Indonesia menang 1-0 atas tuan rumah Kuwait dalam laga perdana grup G Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 di Stadion Al Ahmadi, Kuwait pada Rabu (23/10/2024).

Secara perhitungan, pelatih Nova Arianto tentu ingin meraih hasil sempurna pada laga ini.

Namun, dia tidak bisa melepaskan pertandingan melawan Australia pada 27 Oktober nanti.

Laga melawan Socceroos bisa jadi ajang penentuan nasib terutama perebutan pemuncak klasemen.

Rotasi tentu akan jadi pilihan utama demi menjaga kebugaran semua pemain Garuda Asia.

"Termasuk akan kami simpan tenaganya (besok saat Kepulauan Mariana)."

"Saat pertandingan ketiga lawan Australia pemain-pemain dalam kondisi yang bugar," ungkap Nova Arianto.

Baca Juga: AFC Dikabarkan Panggil Wasit Ahmed Al-Kaf Usai Rampok Kemenangan Timnas Indonesia Atas Bahrain, Dapat Hukuman Berat?

Menariknya, masalah rotasi ini sering menjadi hal yang cukup menantang.

Berkaca dari ASEAN Cup U-16 2024 lalu, terlihat Garuda Asia kesulitan mempertahankan konsistensi saat pemain kunci berada di bangku cadangan.

Akibatnya, pergantian cepat harus segera dilakukan agar permainan bisa stabil.

Selain itu, masih dijumpai pemain yang demam panggung membuat terkadang mereka kehilangan fokus.

Mental pemain harus terus diasah dan laga melawan Kepulauan Mariana Utara menjadi momentum untuk mematangkan hal tersebut.

Apalagi, Garuda Asia sempat kalah telak 3-5 dari Socceroos pad ASEAN Cup dan mereka akan datang dengan misi pembuktian diri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jarang Dapat Menit Bermain, Shayne Pattynama Banjir Dukungan dari Pemain Timnas Indonesia dan Suporter

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X