Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Thailand 2024 - Kebiasaan Enea Bastianini, Awalnya Entah di Mana Tahu-Tahu Tembus 3 Besar

By Nestri Y - Sabtu, 26 Oktober 2024 | 08:58 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Enea Bastianini saat berada di paddock pada sela-sela Practice MotoGP Thailand 2024 di Sirkuit Buriram, Thailand, Jumat (25/10/2024).
LILLIAN SUWANRUMPHA/AFP
Pembalap Ducati Lenovo, Enea Bastianini saat berada di paddock pada sela-sela Practice MotoGP Thailand 2024 di Sirkuit Buriram, Thailand, Jumat (25/10/2024).

Mengatasi aspek rem dan perlahan menyesuaikan diri dengan motor menjadi kunci Bastianini akhirnya mendapatkan lap terbaiknya meski di menit-menit akhir.

"Sesi ini berjalan cukup baik. Pagi tadi, di FP1, saya kurang percaya diri," kata Bastianini kepada Sky Sports, dikutip Bolasport dari Paddock-GP.

"Kali ini, performanya jauh lebih baik, meski kami masih kehilangan sesuatu dalam hal ritme," tambahnya.

Bastianini menyadari betul kelemahannya selama mengitari Sirkuit Buriram yang memilki beberapa titik-titik ekstrem pengereman.

"Saya kurang stabil, saya tidak mengerem seperti dua pembalap terkuat, yaitu (Marc) Marquez dan (Jorge) Martin," aku La Bestia.

"Saya harap kami bisa membaik di sana besok," tambahnya.

Hari Sabtu akan jadi hari penting bagi Bastianini untuk mencari starting grid terbaik, berbekal hasil latihan.

Dia paham banyak hal yang masih jadi PR terutama dari penyesuaian dia dengan ban belakang Michelin.

Namun, Bastianini tidak patah semangat.

"Seperti di semua sirkuit yang panas, akan sulit untuk menyalip," kata Bastianini.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : Paddock-GP.com, Sky Sport Italia, Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Kesan Pertama Jorge Martin di Motor Aprilia Bocor, Langsung Peka Plus Minus dengan Ducati Desmosedici GP

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X