Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Karma Kilat Franco Morbidelli Usai Hancurkan Balapan Fabio Quartararo Sekaligus Podium Perdana Mantan Tim

By Nestri Y - Senin, 28 Oktober 2024 | 16:56 WIB
Pembalap Prima Pramac, Franco Morbidelli, saat tampil di FP2 MotoGP Thailand 2024, di Sirkuit Buriram, Thailand, Sabtu (26/10/2024)
LILLIAN SUWANRUMPHA/AFP
Pembalap Prima Pramac, Franco Morbidelli, saat tampil di FP2 MotoGP Thailand 2024, di Sirkuit Buriram, Thailand, Sabtu (26/10/2024)

BOLASPORT.COM - Pembalap Prima Pramac, Franco Morbidelli, menyesali kesalahan besarnya terhadap Fabio Quartararo pada MotoGP Thailand 2024.

Lagi dan lagi, murid Valentino Rossi satu ini menyebabkan balapan rivalnya hancur akibat manuver yang sembrono.

Salah kalkulasi jadi penyebab Morbidelli merusak kesempatan Fabio Quartararo pada balapan MotoGP Thailand di Sirkuit Buriram, Thailand, Minggu (27/10/2024).

Padahal, Quartararo sedang dalam pace dan momentum yang bagus setelah start dari posisi keenam alias baris kedua.

El Diablo juga sempat berpotensi untuk meramaikan persaingan podium ketika merangsek ke posisi empat besar.

Baca Juga: MotoGP Thailand 2024 - Fabio Quartararo Kecam Serangan 'Bunuh Diri' Murid Valentino Rossi meski Sudah Dapat Permintaan Maaf

Namun, balapan Quartararo hancur seketika setelah Juara Dunia 2021 itu dilanggar Morbidelli.

Dalam situasi trek basah akibat gerimis, Morbidelli meluncur terlalu cepat menuju tikungan 8 yang menjadi zona kritis karena banyaknya insiden di sana pada balapan kemarin.

Senggolan tak terhindarkan ketika manuver ugal-ugalan Morbidelli memotong jalur balapan milik mantan rekan setimnya itu.

Quaratararo crash, terseret ke area gravel dan kemudian terhuyung-huyung untuk segera kembali memacu motor.


REKOMENDASI HARI INI

Karma Kilat Franco Morbidelli Usai Hancurkan Balapan Fabio Quartararo Sekaligus Podium Perdana Mantan Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Real Betis
11
18
6
Athletic Club
10
17
7
Mallorca
10
17
8
Rayo Vallecano
11
16
9
Osasuna
10
15
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
9
22
2
Inter
9
18
3
Juventus
9
17
4
Fiorentina
9
16
5
Atalanta
9
16
6
Lazio
9
16
7
Udinese
9
16
8
Milan
8
14
9
Torino
9
14
10
Empoli
9
11
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X