Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kecipratan Rumor Liar, Ganda Putra Terbaik Malaysia Dituding Minta Gaji Rp 7,2 Miliar Setahun jika BAM Ingin Mereka Bertahan di Pelatnas

By Nestri Y - Selasa, 29 Oktober 2024 | 17:45 WIB
Pasangan ganda campuran Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, di mixed zone seusai laga babak kedua Indonesia Open 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (6/6/2024).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Pasangan ganda campuran Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, di mixed zone seusai laga babak kedua Indonesia Open 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (6/6/2024).

Mimpi Chia/Soh untuk meng-upgrade warna medali belum padam.

"Rumor hanyalah rumor, " ungkap Aaron Chia setelah latihan, Selasa (29/10/2024), dikutip Bolasport dari New Straits Times.

"Saya tidak tahu dari mana sumber spekulasi ini," tambahnya.

Ketika ditanya lebih lanjut soal siapa pemain elite di tubuh pelatnas yang meminta gaji yang seperti dirumorkan, Chia memilih bungkam.

Dia hanya mengaku tidak tahu-menahu ada gosip seperti itu.

"Itu jelas bukan kami. Kami sudah meneken kontrak (menjadi anggota pelatnas)."

"Saya tidak tahu siapa yang minta hal seperti itu," ujar dia.

Selain Chia/Soh, dua pasangan elite pelatnas Malaysia juga terseret rumor permintaan gaji tinggi.

Mereka adlaah Pearly Tan/Thinaah Muralitharan (ganda putri) dan Chen Tang Jie/Toh Ee Wei (ganda campuran).

Chia/Soh sendiri sedang mempersiapkan diri dengan agenda di Jakarta untuk turnamen ekshibisi Badminton-XL dari 31 Oktober sampai 3 November 2024.

Ajang sport entertainment itu akan digelar di Istora Senayan Jakarta dengan memainkan format beregu yang unik.

Sejumlah pemain elite dunia akan ikut serta, termasuk ganda legendaris Korea, Lee Yong-dae, hingga tunggal putra pemenang Olimpiade, Viktor Axelsen.

Baca Juga: Indonesia Masters II 2024 Super 100 - Tantangan Lanjutkan Tren Juara, Lawan-Lawan Lebih Tangguh Jadi Ujian Pemain Muda Tanah Air

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : NST.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim Isyaratkan Leny Yoro Jadi Starter di Laga Debutnya bersama Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X