Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Siap-siap, Ruben Amorim Klarifikasi Kepindahan ke Man United Hari Ini!

By Beri Bagja - Jumat, 1 November 2024 | 02:30 WIB
Ruben Amorim mengklarifikasi rencana kepindahannya ke Man United setelah laga Sporting CP melawan Estrela, Jumat (1/11/2024).
FILIPE AMORIM/AFP
Ruben Amorim mengklarifikasi rencana kepindahannya ke Man United setelah laga Sporting CP melawan Estrela, Jumat (1/11/2024).

Ia menyetujui kontrak kerja di Old Trafford sampai 2027 dan posisinya di balik kemudi sudah bisa diduduki per 11 November mendatang.

Tentu saja kabar hengkangnya Ruben Amorim bak membawa sambaran petir di ruang ganti Sporting CP.

Sang Singa sedang mantap memuncaki klasemen Liga Portugal dengan hasil sempurna, 9 kemenangan dari partai.

Adapun di Liga Champions, Viktor Gyokeres dkk juga menempati zona aman di peringkat 8.

Selepas Amorim pergi, klub menyiapkan Joao Pereira sebagai suksesornya yang akan dipromosikan dari Sporting B.

Sebelum pergi, Amorim masih akan memimpin klub asal ibu kota Portugal itu dalam tiga partai sisa, yakni melawan Estrela, Man City, dan Braga.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : record.pt
REKOMENDASI HARI INI

Siap-siap, Ruben Amorim Klarifikasi Kepindahan ke Man United Hari Ini!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Juventus
10
18
5
Fiorentina
9
16
6
Lazio
9
16
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
9
14
10
Bologna
9
12
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X