Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Malaysia 2024 - Murid Tertua Valentino Rossi Cuma Tertawa Sikapi Persaingan Jorge Martin dan Francesco Bagnaia

By Agung Kurniawan - Jumat, 1 November 2024 | 18:40 WIB
Pembalap Prima Pramac, Franco Morbidelli, tampil menjanjikan pada hari pertama MotoGP Malaysia 2024
LILLIAN SUWANRUMPHA/AFP
Pembalap Prima Pramac, Franco Morbidelli, tampil menjanjikan pada hari pertama MotoGP Malaysia 2024

Dengan nada kelakar, dia menyebut akan membiarkan kedua pembalap itu melewatinya dan berduel satu sama lain.

Melalui kesempatan yang sama, Morbidelli juga belum bisa memastikan langkah apa yang akan dia lakukan dalam dua balapan nanti.

"Saya akan membiarkan mereka berdua lewat," kata Morbidelli, dilansir BolaSport.com dari laman Crash.net.

“Jika saya mengetahui apa yang akan saya lakukan, tidak akan ada kejutan, saya ingin membuat kejutan untuk Anda," imbuhnya.

Baca Juga: Tetap Dibantu meski Pembalap dan Tim OTW Membelot, Pramac Puji Ducati Adil Tangani Persaingan Bagnaia Vs Martin

Meski tidak begitu menonjol pada musim ini, gebrakan yang dilakukan Morbidelli tentu akan berpengaruh kepada Martin dan Bagnaia.

Terlebih lagi, Morbidelli berhasil menunjukkan prospek yang menjanjikan pada hari pertama MotoGP Malaysia 2024, Jumat (1/11/2024).

Morbidelli menuntaskan sesi practice di tempat ketujuh dengan waktu lap terbaiknya 1 menit 58,310 detik.

Torehan tersebut membuat rider berusia 29 tahun tersebut hanya terpaut 0,6 detik dari Bagnaia di urutan pertama.

Tak ayal, Morbidelli mendapatkan momentumnya karena hasil itu membawanya lolos langsung ke babak kualifikasi 2 (Q2).


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Murid Tertua Valentino Rossi Cuma Tertawa Sikapi Persaingan Jorge Martin dan Francesco Bagnaia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X