Jones lalu mengoper bola dan Salah membawanya merangsek ke kotak penalti Brighton & Hove Albion.
Baca Juga: Mudah Bangkit Usai Pecat Ten Hag, Man United Cuma Ubah 1 Faktor
Setelah mengelabui pemain bertahan lawan, Salah melepaskan tembakan mengarah ke atas yang gagal diselamatkan Verbruggen.
Gol tersebut disambut oleh sorakan suporter yang memenuhi Stadion Anfield.
Misi Liverpool kembali ke jalur kemenangan sukses tercapai pada laga kali ini.
Arne Slot kini menyaksikan anak asuhannya meraih 25 poin dalam 10 laga awal Liga Inggris.
Liverpool 2-1 Brighton & Hove Albion (Cody Gakpo 69', Mohamed Salah 72'; Ferdi Kadioglu 14')
Susunan pemain:
Liverpool (4-3-3): 62-Caoimhin Kelleher; 66-Trent Alexander-Arnold, 5-Ibrahima Konate (2-Joe Gomez 46'), 4-Virgil van Dijk, 21-Kostas Tsimikas; 8-Dominik Szoboszlai (7-Luis Diaz 66'), 38-Ryan Gravenberch, 10-Alexis Mac Allister (17-Curtis Jones 66'); 11-Mohamed Salah (84-Conor Bradley 90+1'), 9-Darwin Nunez (3-Wataru Endo 77'), 18-Cody Gakpo
Pelatih: Arne Slot
Brighton & Hove Albion (4-4-2): 1-Bart Verbruggen; 20-Pervis Estupinan, 3-Igor Julia, 29-Jan Paul van Hecke, 34-Joel Veltman (8-Brajan Gruda 76'); 22-Kaoru Mitoma (11-Simon Adingra 87'), 26-Yasib Ayari (27-Mats Wiefer 76'), 41-Jack Hinshelwood (28-Evan Ferguson 88'), 24-Ferdi Kadioglu (15-Jakub Moder 88'); 19-Danny Welbeck, 14-Giorginio Rutter
Pelatih: Fabian Huerzeler
Editor | : | Bonifasius Anggit Putra Pratama |
Sumber | : | Premierleague.com |
Komentar