Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Inggris - Mo Salah Pahlawan Langganan, Liverpool Sukses Comeback

By Sri Mulyati - Sabtu, 2 November 2024 | 23:57 WIB
Selebrasi Mohamed Salah usai menjadi penentu kemenangan Liverpool atas Brighton & Hove Albion di Stadion Anfield, Sabtu (2/11/2024) malam WIB.
DARREN STAPLES/AFP
Selebrasi Mohamed Salah usai menjadi penentu kemenangan Liverpool atas Brighton & Hove Albion di Stadion Anfield, Sabtu (2/11/2024) malam WIB.

Jones lalu mengoper bola dan Salah membawanya merangsek ke kotak penalti Brighton & Hove Albion.

Baca Juga: Mudah Bangkit Usai Pecat Ten Hag, Man United Cuma Ubah 1 Faktor

Setelah mengelabui pemain bertahan lawan, Salah melepaskan tembakan mengarah ke atas yang gagal diselamatkan Verbruggen.

Gol tersebut disambut oleh sorakan suporter yang memenuhi Stadion Anfield.

Misi Liverpool kembali ke jalur kemenangan sukses tercapai pada laga kali ini.

Arne Slot kini menyaksikan anak asuhannya meraih 25 poin dalam 10 laga awal Liga Inggris.

Liverpool 2-1 Brighton & Hove Albion (Cody Gakpo 69', Mohamed Salah 72'; Ferdi Kadioglu 14')

Susunan pemain:

Liverpool (4-3-3): 62-Caoimhin Kelleher; 66-Trent Alexander-Arnold, 5-Ibrahima Konate (2-Joe Gomez 46'), 4-Virgil van Dijk, 21-Kostas Tsimikas; 8-Dominik Szoboszlai (7-Luis Diaz 66'), 38-Ryan Gravenberch, 10-Alexis Mac Allister (17-Curtis Jones 66'); 11-Mohamed Salah (84-Conor Bradley 90+1'), 9-Darwin Nunez (3-Wataru Endo 77'), 18-Cody Gakpo

Pelatih: Arne Slot

Brighton & Hove Albion (4-4-2): 1-Bart Verbruggen; 20-Pervis Estupinan, 3-Igor Julia, 29-Jan Paul van Hecke, 34-Joel Veltman (8-Brajan Gruda 76'); 22-Kaoru Mitoma (11-Simon Adingra 87'), 26-Yasib Ayari (27-Mats Wiefer 76'), 41-Jack Hinshelwood (28-Evan Ferguson 88'), 24-Ferdi Kadioglu (15-Jakub Moder 88'); 19-Danny Welbeck, 14-Giorginio Rutter

Pelatih: Fabian Huerzeler

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Premierleague.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X