Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Zona Degradasi Intai Klub Milik Orang Indonesia, Juventus Digusur Elang Ibu Kota

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 5 November 2024 | 05:47 WIB
Klub milik orang Indonesia, Como 1907, mendekati zona degradasi setelah kembali menelan kekalahan dari Empoli pada lanjutan Liga Italia 2024-2025.
X.COM/DIMARZIO
Klub milik orang Indonesia, Como 1907, mendekati zona degradasi setelah kembali menelan kekalahan dari Empoli pada lanjutan Liga Italia 2024-2025.

Ketiganya sama-sama hanya berselisih satu poin dengan klub penghuni zona degradasi, Venezia, yang menempati urutan ke-18.

Sementara itu di laga pamungkas pekan ke-11, ditutup dengan kemenangan yang diraih oleh Lazio.

Berduel dengan Cagliari di Stadion Olimpico, Lazio sukses mengepak kemenangan 2-1 atas tamunya.

Gol-gol kemenangan Tim Elang Ibu Kota masing-masing dilesakkan oleh Boulaye Dia (menit ke-2) dan penalti Mattia Zaccagni (76').

Sementara Cagliari membalas satu gol via Vito Luvumbo (41').

Baca Juga: Real Madrid Vs AC Milan - I Rossoneri Lawan Berbahaya, Punya Potensi Bikin Kejutan

Kemenangan yang didapatkan Lazio mengantarkan mereka naik ke peringkat kelima dengan torehan 22 poin dari 11 laga.

Jumlah poin tersebut menyamai perolehan dari Atalanta dan Fiorentina yang berada di atasnya.

I Biancoceleste juga berhasil menggusur posisi Juventus yang sebelumnya berada di peringkat kelima yang menjadi zona kelolosan ke Liga Europa.

Juventus harus rela turun satu peringkat lantaran jumlah poin mereka hanya menyentuh 21 saja.

Berikut hasil pekan ke-11 Liga Italia 2024-2025 hingga Selasa (5/11/2024) seperti dikutip BolaSport.com dari laman resmi Seri A:

  • Empoli 1-0 Como 1907 (Pietro Pellegri 47')
  • Parma 0-1 Genoa (Andrea Pinamonti 79')
  • Lazio 2-1 Cagliari (Boulaye Dia 2', Mattia Zaccagni 76'-pen; Zito Luvumbo 41')

Klasemen sementara Liga italia 2024-2025 (klik tautan)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Legaseriea.it
REKOMENDASI HARI INI

Disindir Lebih Buruk dari Erik ten Hag, Pep Guardiola Cari-cari Alasan Man City Hancur Dilibas Tottenham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X