Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rizky Ridho Tak Merasa Tertekan meski Dapat Tuntutan Tinggi dari Suporter Timnas Indonesia

By Wila Wildayanti - Kamis, 7 November 2024 | 23:00 WIB
Pemain timnas Indonesia, Rizky Ridho, saat hadir di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (7/11/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas Indonesia, Rizky Ridho, saat hadir di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (7/11/2024).

Untuk itu, pemain berusia 22 tahun tersebut alih-alih merasa tertekan.

Baca Juga: Witan Sulaeman Latihan Lebih Keras Lagi untuk Hadapi Jepang dan Arab Saudi

Ia justru menilai bahwa target dan tekanan yang diberikan suporter ini jadi motivasi buatnya dan para pemain timnas Indonesia lainnya.

“Tentunya pressure itu ada dan memang itu harus ada dalam sebab tim dan kami harus punya target ke depannya,” ujar Rizky Ridho kepada awak media termasuk BolaSport.com di SUGBK, Kamis (7/11/2024).

Lebih lanjut, mantan pemain Persebaya Surabaya itu juga mengaku bahwa target memang sudah ditentukan oleh PSSI dan Shin Tae-yong.

Untuk itu, sebagai pemain ia bakal berusaha semaksimal mungkin agar Timnas Indonesia bisa lolos ke babak selanjutnya.

“Target sudah ditentukan bahwa kita semaksimal mungkin bisa nomor empat klasemen grup C dan lolos play-off,” kata Rizky Ridho.

“Kami sebagai pemain mungkin sebisa mungkin bisa memenuhi target bahkan melampaui,” tegasnya.

Baca Juga: Shin Tae-yong Tegaskan Jepang Tetap Lawan yang Berat meski Ayase Ueda Absen Lawan Timnas Indonesia

Untuk bisa mewujudkan target tersebut memang tidak mudah.

Ridho paham betul bahwa lawan yang dihadapi Timnas Indonesia adalah tim langganan Piala Dunia yakni Jepang dan Arab Saudi.

Namun, ia menekankan bahwa tim akan tampil semaksimal mungkin agar bisa memenuhi target tersebut.

“Misi kami tidak mudah, tetapi semoga bisa memenuhi target,” tuturnya.

Sekedar informasi, Timnas Indonesia dijadwalkan bakal berkumpul pada 10 November 2024 sebelum menghadapi Jepang dan Arab Saudi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Harga Tijjani Reijnders Naik 100 Persen dalam 4 Bulan, si Anak Maluku Jadi Manusia 1 Triliun Rupiah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X