Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Akui Melemah, Real Madrid Siap Jadi Pelanggan Bursa Transfer Lagi

By Sri Mulyati - Jumat, 8 November 2024 | 09:45 WIB
Real Madrid siap menjadi pelanggan bursa transfer lagi setelah mengakui kelemahan di dalam skuad mereka.
BENJAMIN CREMEL/AFP
Real Madrid siap menjadi pelanggan bursa transfer lagi setelah mengakui kelemahan di dalam skuad mereka.

Lucas Vazquez terlihat semakin kesulitan menjalankan tugasnya sebagai bek sayap kanan.

Dilansir BolaSport.com dari ESPN, hal ini bisa membuat Real Madrid mempercepat kedatangan Trent Alexander-Arnold dari Liverpool.

Trent Alexander-Arnold memang sudah lama menjadi incaran Real Madrid.

Namun, Los Blancos dikabarkan baru mau mendatangkannya setelah musim ini berakhir.

Real Madrid sengaja menunggu kontrak Alexander-Arnold habis demi bisa merekrutnya secara gratis.

Kondisi tim yang tengah krisis bisa mengubah rencana tersebut ke bursa transfer Januari 2025.

Baca Juga: Dibantai Barcelona, Bintang Red Star Justru Bangga karena Timnya Lebih Baik dari Real Madrid

Meski begitu, Liverpool berpeluang menyulitkan rencana transfer Real Madrid yang baru.

Liverpool memang belum menyodorkan penawaran kontrak baru ke Alexander-Arnold.

Bek sayap kanan asal Inggris tersebut juga masih belum mau memutuskan masa depannya.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : ESPN.com
REKOMENDASI HARI INI

Akui Melemah, Real Madrid Siap Jadi Pelanggan Bursa Transfer Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X