Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Gentar Hadapi Samurai Biru, Witan Sulaeman Optimistis Timnas Indonesia Raih Tiga Poin dari Jepang di GBK

By Sasongko Dwi Saputro - Selasa, 12 November 2024 | 15:45 WIB
Pemain timnas Indonesia, Witan Sulaeman, saat hadir di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (7/11/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas Indonesia, Witan Sulaeman, saat hadir di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (7/11/2024).

"Menurut saya di Piala Asia waktu itu mereka sangat bermain kompak," ujar Witan Sulaeman pada Selasa (12/11/2024).

"Terorganisasi dan mungkin besok situasinya berubah, karena kami punya pemain-pemain yang baru juga jadi kami akan persiapkan diri lebih baik lagi," ujarnya.

Timnas Indonesia pada ajang Piala Asia 2023 lalu hanya memanggil delapan pemain keturunan.

Sementara saat ini, Timnas Indonesia punya 15 nama.

Beberapa nama terakhir yang dinaturalisasi oleh PSSI tampil di klub-klub top Eropa.

Tentu, hadirnya mereka membuat Witan Sulaeman optimistis menghadapi Jepang.

Dukungan suporter di GBK membuat para pemain bakal makin bersemangat menghadapi Jepang.

Baca Juga: PSSI Minta Suporter Jangan Serang Mees Hilgers di Instagram Usai Batal Gabung ke Timnas Indonesia

Dukungan suporter jadi motivasi besar Skuad Garuda meraih tiga poin di GBK.

"Tentunya kami lebih optimis lagi," ujar pemain Persija Jakarta tersebut.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Habis Angkat Timnas Indonesia dari Juru Kunci, Jay Idzes Jadi Wajah Perjuangan Venezia Keluar dari Dasar Klasemen Liga Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X