Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Israel Adesanya Respek kepada Stipe Miocic, tapi Jon Jones Diramal Bikin UFC 309 Tak Berumur Panjang

By Agung Kurniawan - Jumat, 15 November 2024 | 12:30 WIB
Jon Jones merayakan keberhasilan merebut sabuk juara kelas berat setelah mengalahkan Ciryl Gane pada UFC 285 di T-Mobile Arena, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, 4 Maret 2023.
CHRIS GRAYTHEN/AFP
Jon Jones merayakan keberhasilan merebut sabuk juara kelas berat setelah mengalahkan Ciryl Gane pada UFC 285 di T-Mobile Arena, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, 4 Maret 2023.

Hal itulah yang ada dalam benak Israel Adesanya yang pernah menguasai kelas menengah UFC.

Bagi The Last Stylebender menilai bahwa Jones terlihat lebih baik setelah memutuskan untuk pindah ke kelas berat UFC.

Jones tampak lebih serius dari sebelumnya ketika dia masih mendominasi kelas berat ringan UFC beberapa tahun yang lalu.

"Jon Jones terlihat lebih baik di kelas berat, dia menjalani semuanya dengan serius dari caranya bertarung," ucap Adesanya, dilansir dari BJPENN.

Baca Juga: Partai Puncak Rampung digelar, Rendy Varera dan Ayu Triya Andriana Rengkuh Gelar Juara Umum 76 Indonesian Downhill 2024

Penilaian Adesanya itu muncul setelah dia menyaksikan Jones menghadapi Gane untuk memperebutkan sabuk juara kelas berat.

Dalam pertarungan tersebut, Jones memang tampil memukau dengan mengalahkan Gane pada ronde pertama melalui submission.

"Pertarungan melawan Ciryl Gane adalah salah satu yang membuat saya berkata, dialah yang terbaik," ucap Adesanya menjelaskan.

"Karena saya mengira Gane akan memberikan Jones kesulitan karena dia adalah petarung kelas berat era baru," imbuhnya.

Untuk Miocic sendiri, Adesanya mengutarakan respek yang tinggi dengan segala kemampuan dan performa yang telah dia tunjukkan sebelumnya.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : bjpenn.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Kumamoto Masters Japan 2024 - Leo/Bagas ke Semifinal usai Gulung Wakil China, Satu Tiket Final Milik Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X