Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kata-Kata Cristiano Ronaldo Usai Ruben Amorim Resmi Diangkat Jadi Pelatih Man United

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 16 November 2024 | 15:40 WIB
Ruben Amorim mendapatkan dukungan dari eks kompatriotnya di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, usai resmi menjabat sebagai pelatih Man United.
MIGUEL RIOPA/AFP
Ruben Amorim mendapatkan dukungan dari eks kompatriotnya di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, usai resmi menjabat sebagai pelatih Man United.

Van Nistelrooy didapuk menjadi caretaker selama 12 hari menggantikan Erik ten Hag yang dipecat.

Penunjukan Ruben Amorim sendiri bukannya tanpa alasan bagi Man United.

Pelatih asal Portugal tersebut menjadi salah satu juru taktik potensial di Eropa saat ini bersama Sporting CP.

Keberhasilannya membawa Sporting CP membuatnya dibidik oleh Man United.

Perihal pengangkatan Amorim sebagai pelatih anyar Setan Merah, banyak kalangan ikut memberikan komentar dan dukungan.

Baca Juga: Di Saat Messi Tantrum bersama Argentina, Ronaldo Sukses Cetak Gol ke-910 Pakai Salto untuk Bawa Portugal Berpesta

Terbaru, eks kompatriot Amorim di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, turut membagikan pandangannya.

Cristiano Ronaldo, yang sedang mempersiapkan diri bersama Selecao das Quinas di UEFA Nations League, ikut memberikan ucapan selamat kepada Amorim.

"Saya mendoakan dia agar meraih semua keberuntungan di dunia, itulah yang dibutuhkan Manchester!" ucap Ronaldo.

Ronaldo dan Amorim memang tidak pernah berada di klub yang sama, tetapi keduanya sempat sama-sama memperkuat Timnas Portugal.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sportskeeda.com, x.com/FabrizioRomano
REKOMENDASI HARI INI

Kata-Kata Cristiano Ronaldo Usai Ruben Amorim Resmi Diangkat Jadi Pelatih Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X