Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Tak Butuh Casemiro Lagi, Ruben Amorim Cukup Andalkan 1 Pemain

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Senin, 18 November 2024 | 07:20 WIB
Ruben Amorim memilih untuk mengandalkan satu pemain di posisi gelandang bertahan karena Manchester United tidak membutuhkan Casemiro lagi.
X.COM/CENTREDEVILS
Ruben Amorim memilih untuk mengandalkan satu pemain di posisi gelandang bertahan karena Manchester United tidak membutuhkan Casemiro lagi.

Adapun debut pelatih asal Portugal itu di Man United diperkirakan baru akan dimulai pada akhir November.

Pasalnya, kompetisi sepak bola Eropa saat ini tengah libur karena jeda internasional.

Dengan demikian, Amorim memiliki sedikit waktu untuk mengenal tim barunya dan strategi apa yang akan dia gunakan.

Kabarnya, Amorim akan menggunakan formasi yang selama ini ia pakai di Sporting CP, yaitu 3-4-3.

Menurutnya, menggunakan formasi yang sudah sering digunakan akan lebih efektif dengan waktu persiapan yang singkat.

Baca Juga: Terkuak! Ruud van Nistelrooy Kecewa Berat Harus Berpisah dengan Man United

Namun, Amorim ingin langsung melakukan perubahan, khususnya di lini tengah.

Dilansir BolaSport.com dari Caught Offside, kompatriot Cristiano Ronaldo itu ingin melepas satu gelandang Man United.

Gelandang yang disebut-sebut akan dilepas oleh Amorim adalah Casemiro.

Amorim menilai bahwa Casemiro sudah tidak cukup baik untuk bermain di Old Trafford dengan sistem barunya.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Caught Offside
REKOMENDASI HARI INI

Kata Erick Thohir saat Ditanya Laga Lawan Arab Saudi Bakal Jadi Penentu Nasib Shin Tae-yong

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X