Baca Juga: Perasaan Campur Aduk Kevin Diks Usai Jalani Debut Bersama Timnas Indonesia
“Jadi saya tidak akan memaksa memainkan Kevin Diks (saat melawan Arab Saudi),” tuturnya.
Walaupun bakal bermain tanpa Kevin Diks dalam laga melawan Arab Saudi nantinya.
Pelatih berusia 54 tahun tersebut mengaku akan mempersiapkan tim asuhannya dengan maksimal.
Walaupun ia mengaku laga melawan Arab Saudi ini tak akan mudah.
Pasalnya, tim berjulukan The Green Falcon tersebut juga saat ini menempati posisi ketiga klasemen Grup C.
Baca Juga: Budi Sudarsono: Kevin Diks Tutupi Kelemahan, tapi Kekurangan Tetap Ada di Striker Timnas Indonesia
Tim berjulukan Herve Renard tersebut saat ini mengemas enam poin dari lima laga yang dilakoni.
Berbeda dengan Timnas Indonesia yang baru mengemas tiga poin dari lima laga yang telah dilakoninya.
Untuk itu, agar bisa meraih hasil maksimal nantinya, tim Merah Putih akan mempersiapkan diri dengan baik.
“Untuk pertandingan besok memang persiapannya sangat singkat dan tidak lama, tetapi ya kita mempersiapkan pertandingan melawan Saudi dengan baik,” pungkasnya.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar