Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Peraih Perak Asian Games yang 'Dibuang' Asosiasi Bulu Tangkis Korea Akan Berduet dengan Pemegang Perak Olimpiade asal Malaysia

By Delia Mustikasari - Selasa, 26 November 2024 | 10:45 WIB
Aksi ganda putra Korea Selatan, Choi Sol-gyu (kiri) dan Kim Won-ho, saat babak kedua Indonesia Open 2023 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 15 Juni 2023.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Aksi ganda putra Korea Selatan, Choi Sol-gyu (kiri) dan Kim Won-ho, saat babak kedua Indonesia Open 2023 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 15 Juni 2023.

"Mereka berbicara kepada saya. Mereka pikir itu akan berjalan baik karena saya cukup bagus di lapangan belakang, sementara ia mendominasi di lapangan depan. Jadi begitulah Felet mengontraknya untuk bermitra dengan saya."

Sejak memenangkan medali perak pada Olimpiade Rio 2016 bersama Tam Wee Kiong, perjalanannya penuh tantangan bagi Goh V Shem.

Ia meninggalkan Persatuan Bulu Tangkis Malaysia (BAM) dan terus bermain dengan Tan sebagai pasangan profesional hingga 2021.

Dia lalu berduet dengan beberapa pemain seperti Low Juan Shen, Lim Khim Wah, dan yang terbaru dengan Boon Xin Yuan.

"Saya belum berencana untuk pensiun karena saya masih punya hasrat untuk bermain," ucap Goh.

"Saya pikir, kerja sama dengan Sol-gyu ini adalah kesempatan yang bagus bagi saya untuk mencoba lagi di level atas. Semoga saya bisa tampil bagus tahun depan."

Ini pertama kalinya Goh akan bekerja sama dengan pemain asing di panggung internasional.

Baca Juga: BWF World Tour Finals 2024 - Sudah Lama Tak Juara Sejak Era Lee Chong Wei, Urgensi Rexy Mainaky pada 6 Kontestan Malaysia

"Saya pernah bermain di liga profesional di India dengan mendiang Markis Kido (dari Indonesia) sebelumnya, tetapi ini pertama kalinya dengan Choi," aku Goh.

Saya belum pernah berlatih bersama dengan Choi dan itu adalah sesuatu yang harus kami selesaikan. Untuk saat ini, kami berlatih secara terpisah."

"Dia bisa berbicara bahasa Inggris dasar dan saya rasa, komunikasi tidak akan menjadi masalah. Yang terpenting, kami harus memiliki chemistry yang tepat di lapangan."

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Peraih Perak Asian Games yang 'Dibuang' Asosiasi Bulu Tangkis Korea Akan Berduet dengan Pemegang Perak Olimpiade asal Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136