Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bertindak Kasar, Kiper Liga 2 yang Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024 Dihukum Larangan Bermain

By Metta Rahma Melati - Rabu, 27 November 2024 | 10:45 WIB
Eks Kiper Persija Jakarta, Cahya Supriadi, mendapatkan hukuman larangan bermain karena bertindak kasar saat membela Bekasi City FC vs PSPS di Liga 2
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Eks Kiper Persija Jakarta, Cahya Supriadi, mendapatkan hukuman larangan bermain karena bertindak kasar saat membela Bekasi City FC vs PSPS di Liga 2

Cahya Supriadi sebelumnya memang menjadi pilihan Shin Tae-yong saat melatih timnas U-19 dan U-20 Indonesia.

Berikut hasil sidang Komite Disiplin PSSI tanggal 21 November 2024:

1. Panitia Pelaksana Pertandingan Persewar

- Nama Kompetisi: Pegadaian Liga 2 2024/2025
- Pertandingan: Persewar vs Persipal FC
- Tanggal Kejadian: 13 November 2024
- Jenis Pelanggaran: gagal menjalankan tanggung jawab menjaga ketertiban dan keamanan (pengulangan) yang menyebabkan terganggunya keamanan dan kenyamanan tim tamu yaitu terjadi pengejaran dan pemukulan terhadap pemain Tim Persipal FC
- Hukuman: dilarang menyelenggarakan pertandingan dengan penonton sebanyak 4 pertandingan saat menjadi tuan rumah; denda Rp.10.000.000,-

2. Sdr. Charles (Panitia Pelaksana Pertandingan Persewar)

- Nama Kompetisi: Pegadaian Liga 2 2024/2025
- Pertandingan: Persewar vs Persipal FC
- Tanggal Kejadian: 13 November 2024
- Jenis Pelanggaran: melakukan pengejaran dan penyerangan terhadap pemain Tim Persipal FC
- Hukuman: skors larangan berpartisipasi dalam pertandingan sebanyak 6 pertandingan

3. Sdr. Cahya Supriadi (pemain Tim FC Bekasi City)

- Nama Kompetisi: Pegadaian Liga 2 2024/2025
- Pertandingan: FC Bekasi City vs PSPS Pekanbaru
- Tanggal Kejadian: 15 November 2024
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius bertindak kasar menggunakan tubuhnya secara berlebihan yang membahayakan pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Hukuman: hukuman tambahan larangan bermain sebanyak 4 pertandingan; denda Rp. 5.000.000,-

4. Sdr. Edward Riansyah (ofisial Tim PSPS Pekanbaru)

- Nama Kompetisi: Pegadaian Liga 2 2024/2025
- Pertandingan FC Bekasi City vs PSPS Pekanbaru
- Tanggal Kejadian: 15 November 2024
- Jenis Pelanggaran: memasuki area lapangan pertandingan dan melakukan protes berlebihan kepada perangkat pertandingan
- Hukuman: Teguran Keras

5. Sdr. Haris Hami Meagalky (ofisial Tim PSPS Pekanbaru)

- Nama Kompetisi: Pegadaian Liga 2 2024/2025
- Pertandingan FC Bekasi City vs PSPS Pekanbaru
- Tanggal Kejadian: 15 November 2024
- Jenis Pelanggaran: memasuki area lapangan pertandingan dan melakukan protes berlebihan kepada perangkat pertandingan
- Hukuman: Teguran Keras

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : PSSI.org
REKOMENDASI HARI INI

Bertindak Kasar, Kiper Liga 2 yang Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024 Dihukum Larangan Bermain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136