"Tetapi saya sudah bisa beradaptasi."
"Dari saya sendiri, ingin mengikuti semua instruksi pelatih."
"Juga memberikan yang terbaik yang saya punya," lanjutnya.
Di ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia bakal satu grup dengan Myanmar, Laos, Vietnam, dan Filipina.
Myanmar menjadi lawan perdana Timnas Indonesia.
Laga tersebut bakal digelar pada 9 November 2024 di Stadion Thuwunna, Rangoon.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Kita Garuda |
Komentar