Volkov sangat tangguh dalam meladeni gulat Gane yang justru akhirnya kewalahan sendiri.
Volkov terus menindih Gane dengan terus memukuli kepalanya hingga laga berakhir.
Gane akhirnya yang meraih kemenangan dengan angka terpisah, tetapi tampaknya tak senang dengan kemenangan itu.
Gane bahkan sempat keluar duluan dari oktagon dengan tertatih-tatih dan sempat mendapatkan sorakan, tetapi kembali masuk untuk wawancara bersama Joe Rogan.
Sosok berjuluk Bon Gamin rupanya mengalami patah pada ibu jari kaki kirinya. Dia tidak puas dengan kemenangannya.
Meski begitu, Gane berhasil menjaga posisinya dalam persaingan untuk gelar juara kelas berat.
29-28, 28-29, 29-28 #UFC310
Ciryl Gane beats Alexander Volkov by split decision! pic.twitter.com/FhtNoXJm5h
— UFC Europe (@UFCEurope) December 8, 2024
Baca Juga: Klaim Mengerikan Penantang Islam Makhachev, Juara Dagestan Mau Dihabisi Kemudian Charles Oliveira
Editor | : | Ardhianto Wahyu |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar