Meski berstatus sebagai pemain senior, Sumardji belum tahu apakah Rafael Struick akan dimainkan sejak menit pertama atau tidak.
Semua itu tergantung dari Shin Tae-yong.
"Saya belum tahu karena semuanya tergantung dari coach Shin Tae-yong."
Baca Juga: ASEAN Cup 2024 - Target Timnas Indonesia di Laga Lawan Myanmar
"Pastinya coach Shin Tae-yong akan melihat bagaimana taktik dan strategi untuk melawan Myanmar," kata Sumardji.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar