Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea - Doa Ko Hee-jin Terkabul, Megawati Berpeluang Bertahan di Red Sparks Saat Aturan Kuota Asia Akan Diubah

By Agung Kurniawan - Minggu, 15 Desember 2024 | 12:15 WIB
Pelatih Daejeon JungKwanJang Red Sparks, Ko Hee-jin sedang memberikan intruksi terhadap Megawati Hangestri Pertiwi pada laga final KOVO Cup 2024, Minggu, 6 Oktober 2024
KOVO.CO.KR
Pelatih Daejeon JungKwanJang Red Sparks, Ko Hee-jin sedang memberikan intruksi terhadap Megawati Hangestri Pertiwi pada laga final KOVO Cup 2024, Minggu, 6 Oktober 2024

BOLASPORT.COM - Megawati Hangestri Pertiwi memiliki peluang untuk kembali menjadi bagian dari Daejeon JungKwanJang Red Sparks di Liga Voli Korea.

Sebagain besar tim telah mengutarakan keresahan mereka dengan aturan KOVO (Federasi Bola Voli Korea Selatan) terkait perekrutan pemain asing.

Setiap tim termasuk Red Sparks bisa diperkuat dua pemain asing, satu berasal dari kuota Asia dan satu lagi dari draft non-Asia.

Seleksi ini terlebih dulu dilakukan oleh KOVO selaku federasi melalui try-out sebelum kompetisi berjalan.

Sistem ini mulai menghadirkan kendala di Liga Voli Korea 2024-2025 ini.

Pemain-pemain yang lolos dan masuk dalam draft sebagian tidak memenuhi standar permainan dari pelatih.

Bahkan, juara Liga Voli Korea musim 2022-2023 Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass sudah memutus kontrak pemainnya karena hal ini.

Untuk mencari pengganti, tim-tim tersebut juga harus melirik pemain yang sebelumnya sudah mendaftar dalam draft kompetisi.

Hal ini menyebabkan pelatih tidak memiliki fleksibilitas dalam pemilihan pemain yang diharapkan.

Baca Juga: Liga Voli Korea - Digebuk Megawati Dkk Sampai Masih Trauma, Pelatih IBK Altos Prihatin dengan Pemain Sendiri


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Naver.com, thespike.co.kr
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Doa Ko Hee-jin Terkabul, Megawati Berpeluang Bertahan di Red Sparks Saat Aturan Kuota Asia Akan Diubah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
14
33
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
14
25
5
Persita
14
24
6
PSM
14
23
7
Arema
14
22
8
PSBS Biak
14
21
9
Bali United
13
21
10
Dewa United
14
19
Klub
D
P
1
Barcelona
17
38
2
Real Madrid
17
37
3
Atlético Madrid
16
35
4
Athletic Club
17
32
5
Mallorca
18
27
6
Villarreal
15
26
7
Osasuna
17
25
8
Real Sociedad
16
24
9
Girona
17
22
10
Sevilla
17
22
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
14
31
4
Fiorentina
14
31
5
Lazio
15
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
14
22
8
Bologna
14
22
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X