Pemain 29 tahun kelahiran Warrington, Inggris itu sudah tampil 22 laga di Championship.
Ia sudah mencetak sembilan gol dan memberikan tiga assist.
Sebelumnya ada pemain Liga Inggris, Isaac Hayden yang memberikan pernyataan juga tak memiliki darah Malaysia.
Hayden sebelumnya juga dirumorkan memiliki pertalian dengan Malaysia.
Pemain Newcastle kelahiran Chelmsford, Inggris itu telah memilih memperkuat timnas Jamaica pada November lalu.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | makanbola.com |
Komentar