Hingga pada akhirnya kemenangan kembali dirasakan oleh Man City yang membuat mereka menutup tahun ini dengan berada di peringkat kelima.
Situasi tersebut bukanlah hal yang baik bagi Man City.
Terlebih status mereka sebagai juara bertahan Liga Inggris.
Namun, untuk mengejar trofi itu akan menjadi misi yang sulit mengingat jarak poin dengan Liverpool yang cukup lebar hingga 14 poin.
Pep Guardiola menyadari benar akan hal itu.
Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Erling Haaland Buka Puasa Gol, Man City Balik ke Jalur Kemenangan
Pelatih asal Spanyol tersebut mulai berpikir realistis soal peluang timnya di Liga Inggris.
Alih-alih tetap memburunya, Guardiola meminta anak asuhnya mulai melupakan gelar Liga Inggris.
Ia meminta skuad utamanya untuk mulai fokus pada target yang bisa digapai seperti Piala FA dan menembus posisi empat besar di klasemen.
Hal tersebut disampaikannya pasca-laga kontra The Foxes.
Editor | : | Bonifasius Anggit Putra Pratama |
Sumber | : | Sky Sports, Tuttomercatoweb.it |
Komentar