Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Real Madrid Naik ke Puncak dengan 10 Pemain, Barcelona Ditinggal 5 Poin

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 4 Januari 2025 | 05:40 WIB
Real Madrid berhasil meninggalkan rival abadi mereka, Barcelona, dan naik ke puncak klasemen Liga Spanyol 2024-2025 dengan 10 pemain.
LALIGA
Real Madrid berhasil meninggalkan rival abadi mereka, Barcelona, dan naik ke puncak klasemen Liga Spanyol 2024-2025 dengan 10 pemain.

Skor 1-0 untuk keunggulan Valencia bertahan hingga paruh pertama berakhir.

Di babak kedua, Los Blancos semakin menggila dan terus menggempur tembok pertahanan tuan rumah.

Real Madrid bahkan sempat mendapatkan penalti pada menit ke-55 setelah Kylian Mbappe dilanggar di dalam kotak terlarang.

Sayangnya, eksekusi Jude Bellingham gagal berbuah gol karena hanya membentur tiang gawang Valencia.

Empat menit berselang, tim asuhan Carlo Ancelotti kembali mencetak gol berkat Kylian Mbappe.

Baca Juga: Kali Terakhir Menang di Sarang Kelelawar, Real Madrid Butuh Kepala Sakti Karim Benzema

Namun, gol tersebut lagi-lagi tidak sah setelah dicek ulang lewat video assistant referee (VAR) karena Mbappe ternyata berada dalam posisi offside lebih dulu.

Nasib sial seolah menaungi Real Madrid di saat sedang berupaya untuk mengatasi ketertinggalan dari Valencia.

Pada menit ke-79, mereka harus bermain dengan 10 pemain karena Vinicius Junior diusir keluar lapangan.

Ia terprovokasi dengan ulah Stole Dimitrievski dan mendorong kepala bagian belakang kiper asal Makedonia Utara itu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : LaLiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X