Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

1 Ambisi Besar Cristiano Ronaldo bersama Al Nassr di Tahun 2025

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 4 Januari 2025 | 13:00 WIB
Cristiano Ronaldo berambisi untuk memenangkan trofi Liga Champions Asia bagi Al Nassr.
FABIO FERRARI/AFP
Cristiano Ronaldo berambisi untuk memenangkan trofi Liga Champions Asia bagi Al Nassr.

Untuk saaat ini mereka berada di urutan ketiga Grup B dengan 13 poin dari 6 pertandingan.

Ronaldo sendiri berhasil mencetak 4 gol sejauh ini.

Cristiano Ronaldo merayakan golnya untuk Al Nassr ke gawang Al Qadsiah, klub yang diperkuat eks kapten Real Madrid, Nacho (kiri), pada lanjutan Liga Arab Saudi (22/11/2024).
FAYEZ NURELDINE/AFP
Cristiano Ronaldo merayakan golnya untuk Al Nassr ke gawang Al Qadsiah, klub yang diperkuat eks kapten Real Madrid, Nacho (kiri), pada lanjutan Liga Arab Saudi (22/11/2024).

Baca Juga: Meski Butuh Pemain Bintang Baru Sepeninggal Mbappe, PSG Tak Sudi Tampung Ronaldo

Sementara itu di Liga Arab Saudi, posisi Al Nassr masih tertahan di peringkat keempat.

Juara 9 kali Liga Arab Saudi tersebut tertinggal 11 angka dari klub Karim Benzema, Al Ittihad.

Untuk bisa mewujudkan ambisi memenangkan Liga Champions Asia tadi, Al Nassr tentunya masih membutuhkan tenaga dari Cristiano Ronaldo.

Akan tetapi, masa depan dari kapten Timnas Portugal tersebut juga sedang ramai diperbincangkan mengingat durasi kerjanya bakal selesai pada musim panas 2025.

Sejauh ini dirinya merasa senang bermain di Al Nassr dan nyaman berada di Arab Saudi.

Bukan tidak mungkin jika dirinya bakal meneken kontrak baru, tetapi juga tidak menutup peluang bahwa trofi Liga Champions Asia menjadi persembahan pertama dan terakhirnya untuk Al Nassr.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sportskeeda.com, x.com/FabrizioRomano

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X