"Dia tampil impresif meskipun banyak persaingan di lini depan."
"Dan membantu tim untuk meraih kemenangan."
"Harapannya jelas semoga dengan ini Hokky bisa terus menampilkan performa terbaiknya musim ini."
"Tujuan lainnya juga jelas untuk membawa PSS lebih baik musim ini," pungkasnya.
Pada laga terakhir putaran pertama Liga 1 2024/2025, Hokky Caraka absen membela PSS Sleman.
Saat itu, pemain 20 tahun tersebut masih mengalami cedera usai membela Timnas Indonesia.
Hokky Caraka mengalami cedera akibat sikutan pemain belakang Filipina di ajang ASEAN Cup 2024.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar