Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala FA - 10 Pemain Man United Sintas dari Siksaan 60 Menit, Arsenal Kalah Adu Penalti

By Beri Bagja - Senin, 13 Januari 2025 | 00:55 WIB
Altay Bayindir mencoba menghalau bola dari Jurrien Timber dalam duel sengit Arsenal vs Man United pada ronde ketiga Piala FA di Stadion Emirates, London (12/1/2025).
IAN KINGTON/AFP
Altay Bayindir mencoba menghalau bola dari Jurrien Timber dalam duel sengit Arsenal vs Man United pada ronde ketiga Piala FA di Stadion Emirates, London (12/1/2025).

Masuk injury time, Bayindir lagi-lagi menyelamatkan gawang dengan menepis tembakan jarak dekat Rice.

Tanpa pemenang sampai peluit akhir babak kedua, pertandingan dilanjutkan ke extra time.

Pada babak tambahan waktu, United yang dipaksa lebih sering bertahan memperoleh peluang bagus melalui tembakan Joshua Zirkzee yang ditepis ujung jari Raya.

Hasil laga sengit ini akhirnya ditentukan melalui adu penalti.

Fernandes selaku algojo pertama sukses menyarangkan bola ke arah berlawanan dengan gerak Raya.

Odegaard menyamakan kedudukan dengan membidik ke arah yang sama.

Amad Diallo membuat United unggul kembali dengan eksekusi mulusnya.

Havertz membuang kesempatan saat tembakannya berhasil dihalau Bayindir.

Tendangan jitu Leny Yoro membuat United di atas angin dengan memperdaya Raya.

Rice menaklukkan Bayindir dengan mengarahkan bola ke pojok bawah.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Soccerway.com, SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
18
40
2
Persebaya
18
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Persik
18
30
5
Persita
18
30
6
Dewa United
18
28
7
Arema
18
28
8
Bali United
18
28
9
PSM
17
27
10
Borneo
17
26
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
19
42
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Girona
19
28
8
Osasuna
19
26
9
Real Sociedad
18
25
10
Rayo Vallecano
19
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Inter
18
43
3
Atalanta
19
42
4
Lazio
20
36
5
Juventus
19
33
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
18
28
9
Udinese
20
26
10
Roma
19
23
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X