Dia berjanji akan terus menyampaikan kebaikan Shin karena jasanya yang sudah cukup banyak.
Selain itu, mantan pelatih timnas Korea Selatan tersebut selalu menanamkan sifat petarung yang sama dengan visinya sebagai pemain.
"Saya akan selalu mengingat betapa pentingnya Anda bagi karir saya sejauh ini."
"Saya akan selalu berbicara positif tentang Anda (Shin Tae-yong)."
"Saya memiliki banyak respek untuk Anda, Anda adalah seorang pejuang dan pemenang sejati seperti saya," ungkap Hubner.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : |
Komentar