Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Strategi Boros Como 1907 Masih Buntu, Juventus Suci tapi Tak Tembus 4 Besar

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 15 Januari 2025 | 05:45 WIB
Juventus menjadi klub paling suci, tetapi gagal tembus 4 besar, sementara strategi boros Como 1907 masih buntu di Liga Italia 2024-2025.
LEGASERIEA.IT
Juventus menjadi klub paling suci, tetapi gagal tembus 4 besar, sementara strategi boros Como 1907 masih buntu di Liga Italia 2024-2025.

Angkanya terbagi menjadi 49 juta euro pada bursa musim panas lalu dan sisanya di Januari ini.

Pengeluaran masif setara 1,3 triliun rupiah diwujudkan dengan kedatangan 23 pemain baru ke skuad asuhan Cesc Fabregas.

Namun, strategi jor-joran itu rupanya belum berhasil membuat klub milik Djarum Group bersaing di papan atas Liga Italia.

Bek Atalanta asal Bosnia, Sead Kolasinac (kiri) berebut bola dengan gelandang Juventus asal Belanda, Teun Koopmeiners dalam duel di Stadion Gewiss pada lanjutan Liga Italia 2024-2025.
ISABELLA BONOTTO/AFP
Bek Atalanta asal Bosnia, Sead Kolasinac (kiri) berebut bola dengan gelandang Juventus asal Belanda, Teun Koopmeiners dalam duel di Stadion Gewiss pada lanjutan Liga Italia 2024-2025.

Baca Juga: Como 1907 Belum Puas Pecah Rekor Langka, Klub Milik Orang Indonesia Incar Bomber Liga Inggris

Di pertandingan lain, Juventus kembali menjaga kesucian mereka sebagai satu-satunya tim yang belum terkalahkan di Liga Italia musim ini.

Akan tetapi, Juventus hanya mampu meraih hasil imbang 1-1 saat melawan Atalanta di Gewiss Stadium.

Dengan hasil tersebut, Juventus menuai hasil imbang ke-13 di Liga Italia sepanjang musim ini.

Meski belum terkalahkan, Si Nyonya Tua hanya bercokol di posisi ke-5 dengan koleksi 34 poin dari 20 pertandingan.

Mereka bahkan tidak mampu menembus 4 besar karena lebih banyak meraih hasil imbang daripada kemenangan.

Berikut hasil lengkap laga tunda giornata ke-19 Liga Italia 2024-2025 yang dikutip BolaSport.com dari laman resmi Lega Serie A pada Rabu (15/1/2025) pagi hari WIB:

Klasemen Liga Italia (klik tautannya)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Legaseriea.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
20
47
2
Nottm Forest
21
41
3
Arsenal
20
40
4
Chelsea
21
37
5
Newcastle
20
35
6
Man City
21
35
7
Bournemouth
21
34
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
21
30
10
Brentford
21
28
Klub
D
P
1
Persib
18
40
2
Persebaya
18
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Persik
18
30
5
Persita
18
30
6
Dewa United
18
28
7
Arema
18
28
8
Bali United
18
28
9
PSM
17
27
10
Borneo
17
26
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
19
44
2
Real Madrid
19
43
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
19
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
19
28
8
Girona
19
28
9
Rayo Vallecano
19
25
10
Real Betis
19
25
Klub
D
P
1
Napoli
20
47
2
Inter
18
43
3
Atalanta
20
43
4
Lazio
20
36
5
Juventus
20
34
6
Fiorentina
19
32
7
Milan
19
31
8
Bologna
18
29
9
Udinese
20
26
10
Roma
20
24
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X