Sang pelatih akan didampingi dua asisten yakni Alex Pastoor dan Denny Landzaat.
Mereka akan bertugas memimpin skuad Garuda pada ajang putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Dony berharap pergantian pelatih ini membawa dampak positif apalagi mereka adalah nama-nama besar dan memiliki banyak pengalaman.
"Saya kagum juga karena dia kan pemain sepak bola dan legenda juga," tutupnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar